homescontents

15 Tempat Kulineran Paling Enak Di Cibadak, Bandung

Kulineran lagi, yuk!

Yang namanya liburan memang belum lengkap tanpa mencicip cita rasa lokal, kan? Kali ini giliran Bandung yang jadi tujuan jalan-jalan Airy, tepatnya di Cibadak. Cek videonya untuk cari tahu tempat makan mana saja yang jadi rekomendasi kami.

Gimana? Bikin ngiler banget, ya? Buat kamu yang penasaran dengan kisah lengkap, alamat dan harga dari tempat-tempat kuliner di Cibadak, lanjut scroll ke bawah dan baca ulasannya berikut ini!

Kobe Teppanyaki

Credit: Instagram @julianvankustyUdara Bandung yang dingin pasti bikin cepat lapar dan langsung ngidam hidangan hangat. Nah, mumpung sedang di Bandung, cobalah primary-main ke daerah Cibadak dan cari yang namanya Kobe Teppanyaki. Sajian steamboat khas Jepang ini terdiri dari kuah kaldu ayam berisi seafood, sayuran, jamur, dan beragam pilihan topping lainnya sesuai selera. Disajikan panas dengan asap mengepul, dijamin bikin obrolanmu bersama keluarga dan teman-teman juga semakin akrab.

Harga: Rp80.000 untuk 2-3 orang

Alamat: Jalan Cibadak No.one hundred and one, Astanaanyar, Bandung

Jam Operasional: 17:00 – 23:00 (Senin – Mingu)

Soto Bandung Pak Simon

Credit: eatandtreats.blogspot.comMau yang hangat dan berkuah dengan cita rasa asli Bandung? Soto Bandung Pak Simon juaranya! Soto bening dengan isian daging, babat, lobak dan kacang kedelai ini pasti bisa menghangatkan malam liburanmu di Bandung. Rasanya? Jangan ditanya! Mau dinikmati polosan atau diberi kecap dan sambal, mau dimakan pakai nasi atau tanpa nasi, sama nikmatnya!

Harga: Mulai dari Rp50.000 untuk 2 orang

Alamat: Jalan Cibadak, Astanaanyar, Bandung

Jam Operasional: 10:00 – 22:00 (Senin – Minggu)

Pisang Keju Papaday

Credit: satujam.comKalau masih terlalu kenyang buat cari makanan berat, sepanjang Jalan Cibadak punya banyak sekali jajanan seru yang bisa kamu nikmati. Salah satunya Pisang Keju Papaday ini. Pisang lembut dengan topping meses, keju dan susu pasti bikin liburan kamu semakin manis. Ada juga beberapa tambahan topping lainnya untuk kamu yang ingin mencicip rasa yang anti-mainstream. Seru, ya?

Harga: Mulai Rp12.000

Alamat: Jalan Cibadak No.a hundred and one, Astanaanyar, Bandung

Jam Operasional: 18:00 – 00:00 (Senin – Minggu)

Ronde Jahe Karapitan

Credit: mbadog.coCari yang hangat-hangat lagi, yuk! Setelah asyik berkeliling Bandung, paling asyik diakhiri dengan minum ronde. Nah, Ronde Jahe Karapitan ini rasanya dijamin bikin kamu langsung hangat luar-dalam. Bola-bola kacangnya empuk dan legit, berendam di kuah gula merah dan jahe, dijamin bikin kamu ketagihan. Selain ronde, kamu juga bisa memesan kembang tahu yang tak kalah nikmat. Buat kamu yang kurang suka jahe, jangan khawatir. Di sini, kamu bisa request seberapa nendang rasa jahe yang ada di mangkukmu.

Harga: Rp10.000 per porsi

Alamat: Jalan Cibadak No.109, Astanaanyar, Bandung

Jam Operasional: 18:00 – 23:30

Martabak Nikmat Andir

Credit: ms-at all times-hungry.blogspot.comYang namanya liburan, jangan sampai ada kata food plan! Apalagi kalau disodorin Martabak Nikmat Andir. Digadang sebagai salah satu martabak terenak di Bandung, jangan heran kalau perjalananmu ke sini akan disambut oleh antrian yang lumayan panjang. Yang paling beneficial adalah martabak pandannya. Adonannya saja sudah bikin ngiler saking wanginya. Apalagi dipadukan dengan keju, jagung manis, atau apapun topping favorit kamu. Pasti semakin mantap!

Harga: Sekitar Rp100.000 per loyang

Alamat: Jalan Cibadak No.116, Bandung

Jam Operasional: 18:00 – 23:00

Kerang Ajaib

Credit: qraved.comNamanya tempatnya unik, pas banget jadi tempat nongkrong bareng teman-teman kamu. Konsepnya sederhana, kamu bisa memilih kerang jenis apa untuk direbus dan bebas memilih saus cocolan sesuai selera. Harganya juga terjangkau, jadi cocok banget buat para price range traveler yang ingin menghabiskan malam bersama teman-teman seperjalanan tanpa mengeluarkan biaya besar.

Harga: Kurang dari Rp50.000 per orang

Alamat: Jalan Cibadak No.fifty two-54, Bandung

Jam Operasional: 18:00 – 23:00

Street Coffee

Credit: Instagram @streetcoffee.bdgAlih-alih menyewa tempat untuk membuka coffee shop sendiri, Street Coffee memilih untuk menyulap sebuah mobil menjadi cafe berjalan. Keunikan ini yang membuat coffee truck ini sukses dan punya banyak pelanggan setia. Butuh tambahan caffeine untuk semangat liburanmu? Kunjungi Street Coffee saja!

Harga: Rp18.000 – Rp30.000 per gelas

Alamat: Jalan Cibadak, Bandung

Jam Operasional: 18:00: 10:45 (Senin – Minggu, Kamis tutup)

Porky’s Rib

Credit: qraved.comDilihat dari namanya, jelas tempat makan ini menyajikan makanan non-halal. Harganya terjangkau, sekitar Rp30.000 per porsi. Di mana lagi kamu bisa mendapatkan seporsi iga babi yang nikmat dengan harga murah? Masukkan ke dalam itinerary-mu!

Harga: Mulai Rp100.000 per orang

Alamat: Jalan Cibadak No. 97-ninety nine, Bandung

Jam Operasional: 18:00 – 23:00

Swike Karang Anyar

Credit: pergikuliner.comPernahkah kamu menyicip swike alias daging katak? Kalau ini adalah kali pertamamu, maka tak ada tempat yang lebih baik selain di Swike Karang Anyar. Semua olahan daging katak yang tersedia di sini maknyuss dan sering disebut sebagai depot swike paling enak di Bandung. Selain itu, hidangan non-halal ini harganya juga terjangkau, sekitar Rp35.000 per porsi. Cobain, yuk!

Harga: Mulai Rp35.000 per porsi

Alamat: Jalan Cibadak No. 103, Bandung

Jam Operasional: 18:00 – 00:00

Baso Tahu Tulen Tegallega Sin Sien Hien

Credit: deskgram.comBerdiri sejak tahun 1950, tentu kelezatan Baso Tahu Tulen Tegallega Sin Sien Hien ini tidak perlu diragukan lagi. Tersedia pilihan olahan ikan tenggiri atau daging babi, dipadu dengan bumbu kacang dan kecap manis serta perasan jeruk nipis, dan liburanmu ke Bandung langsung terasa sempurna!

Harga: Kurang dari Rp50.000 per orang

Alamat: Jalan Cibadak No. 136, Astanaanyar, Bandung

Jam Operasional: 18:00 – 00:00

Nasi Samcan EPENK

Credit: nibble.idPara penikmat daging babi mana suaranya? Yuk main-major ke Jalan Cibadak dan cobain Nasi Samcan EPENK yang legendaris ini. Kombinasi nasi putih hangat, telur pindang, bakso goreng, serta sambal matah bawang siap menemani samcan goreng yang kulitnya kriuk banget dan dagingnya lembut, langsung lumer di mulut. Langsung ngiler, kan?

Harga: Rp50.000 per orang

Alamat: Jalan Cibadak No. 166, Astanaanyar, Bandung

Jam Operasional: 17:30 – 00:00 (Senin – Minggu, Kamis tutup)

Wedang Ronde Alkateri

Credit: Instagram @vanchan_diariesTerkenal sejak tahun 1950-an, kedai ronde yang lebih dulu berada di Jalan Alkateri ini merupakan salah satu stall yang paling ramai di Jalan Cibadak. Harganya sangat terjangkau, mulai Rp10.000 per mangkuk, sudah bisa menghangatkan malam liburanmu di Bandung yang dingin. Uniknya, bola-bola ronde yang akan kamu santap dibuat on-the-spot, jadi rasanya recent banget! Penasaran?

Harga: Mulai dari Rp10.000 per mangkuk

Alamat: Jalan Cibadak (Seberang Porky’s Rib), Astanaanyar, Bandung

Jam Operasional: 18:00 – 00:00 (Senin – Minggu)

Bola Obi Gardujati

Credit: micowendy.comCemilan khas Bandung ini kemarin sempat hits lagi di media sosial. Bola-bola yang terbuat dari ubi ini luarnya garing dan crispy, namun dalamnya kosong alias kopong. Makanya, banyak juga yang menyebut Bola Obi sebagai bola ubi kopong. Yang di Jalan Cibadak ini ramai dan review-nya bagus. Lumayan, nih, buat cemilan di malam hari.

Harga: Rp12.000 per 10 butir

Alamat: Jalan Cibadak No. 111, Astanaanyar, Bandung

Jam Operasional: 11:00 – 23:30 (Senin – Minggu)

El Paso

Credit: qraved.comSaking banyaknya varian yang disediakan, wisata kuliner di Cibadak bakal meriah banget. Agak eksplor sedikit, kamu juga bisa ketemu Jalan Sudirman yang tak jauh beda ramainya dengan Cibadak. Bayangkan, selain Chinese Food dan makanan asli Bandung, di sini ada juga El Paso yang menyediakan kuliner Mexico. Yang wajib kamu coba adalah Roasted Pork Sandwich yang rasanya mantap banget. Saking mantapnya, banyak yang menyebut El Paso sebagai penyaji sandwich terbaik di Bandung. Luar biasa!

Harga: Mulai Rp40.000 per orang

Alamat: Jalan Jendral Sudirman No. 107, Bandung

Jam Operasional: sixteen:00 – 23:00 (Senin – Minggu)

Pinky Porky

Credit: pergikuliner.comStall-nya unik, rasanya nendang. Ini definisi yang pas buat Pinky Porky yang menyajikan martabak asin dengan isian daging babi. Jarang, kan, kamu menemukan martabak asin non-halal? Untuk rasa, tak usah khawatir. Dagingnya empuk dan lembut! Apalagi jika ditambah topping keju mozarella bakar yang lumer di mulut. Lebih serunya lagi, mereka juga menyajikan mie instan dengan topping daging babi. Yummy!

Harga: Mulai dari Rp75.000 per loyang

Alamat: Jalan Jendral Sudirman No.107, Bandung

Jam Operasional: 15:00 – 23:00 (Senin – Minggu)

Lumpia Duren 888

Credit: Twitter @lumdur888Mau cemilan yang unik? Datang saja ke Lumpia Duren 888. Berbeda dengan pancake durian yang lebih sering dijadikan dessert dingin, lumpia berisi daging durian beku ini digoreng dalam minyak panas seperti lumpia sayur pada umumnya. Rasanya? Unik banget! Panas dan crispy di luar, dingin dan segar dengan wangi durian yang khas di dalam. Cocok banget buat dibawa pulang ke resort untuk menemani istirahat malammu.

Harga: Rp13.000 per butir

Alamat: Jalan Sudirman, Bandung

Jam Operasional: 15:00 – 23:00 (Selasa – Minggu, Senin tutup)

Itu tadi 15 rekomendasi tempat makan yang paling seru di sekitar Jalan Cibadak, Bandung. Langsung pengin coba semuanya, kan? Ayo, langsung berangkat liburan ke Bandung sekarang juga!

Mau referensi tempat liburan di Bandung? Baca ulasan Airy tentang100 Tempat Wisata di Bandung Zaman Now yang Paling Keren

Biar lebih hemat, rencanakan perjalananmu bersama Airy! Tiket pesawat paling murah dengan promo-promo menarik setiap hari dan kamar hotel paling nyaman dengan harga terjangkau ada di sini. Yuk, langsung download Airy App melalui Google Play Store atau App Store! Untuk cari tahu informasi dan kupon diskon paling baru setiap hari, ikuti media sosial Facebook, Twitter, Instagram @airyindonesia dan LINE Official Account @airyrooms. Informasi lebih lanjut, klik atau hubungi Customer Care Airy di .

Airy, Kapan Aja Bisa Kenyang Saat Liburan!